Tahun 2022 sudah berlalu, ada kenangan yang tertinggal dan pastinya sulit untuk dilupakan.
Lembaran-lembaran itu akhirnya bertemu dengan ujungnya, seperti sebuah buku yang punya halaman terakhir. Begitu juga dengan lembaran perjalanan di Papua
0
Setelah datang di kali pertama gagal menemukan senja indah di Kaimana, akhirnya kali ini saya berhasil bertemu dengan senja yang terkenal itu.
1
Pertama ke Raja Ampat, saya tidak tertarik ke Piaynemo yang menurut saya sudah sangat mainstream. Beruntung karena akhirnya saya bisa diajak ke sana.
3
Sebuah perjalanan ke Fakfak yang membuat saya jatuh cinta pada kota ini. Kota yang tenang, terasa lambat, dan penuh dengan tanjakan. Lautan di depan dan tebing di belakang.
3
Pengalaman menggunakan aplikasi PeduliLindungi ketika harus menggunakan pesawat terbang. Ternyata ada beberapa perbedaan cara penggunaan di bandara yang berbeda.
1
Beberapa catatan kecil dari gegar budaya yang saya alami di beberapa daerah di Indonesia.
2
Saya sudah siap untuk mengisi webinar ketika tiba-tiba jaringan internet di Manokwari menghilang. Jaringan wi-fi dan bahkan seluar.
3
0