Dari ujung Halmahera, sampai Tenggara jauh kitorang samua basodara. Sepenggal lagu Maluku Tanah Pusaka yang dinyanyikan Glenn Fredly di akhir penayangan Linimassa 2 benar-benar menggetarkan. Apalagi dengan latar kota Ambon yang indah. Ambon memang menjadi pembuka dalam film dokumenter besutan Dandhy Laksono ini. Kisah sebuah kota yang sudah terlanjur akrab dengan kata “rusuh”? sehingga setiap […]
1