Tag: Indonesiaku

Berjejaring Untuk Indonesia

  Salah satu kunci keberhasilan jaman sekarang adalah kemampuan berjejaring. Orang menyebut jaman ini sebagai jaman digital, era 2.0 di mana internet beserta semua turunannya begitu jauh merangsek dalam kehidupan manusia. Utamanya mereka yang ada di perkotaan. Internet menghubungankan banyak orang dan kemudian menjadikan banyak orang saling berkaitan satu sama lain. Kemudian muncullah pameo bahwa […]