Tag: 2017

Hal-hal Berkesan di 2017

2017 sudah mau berganti, ada beberapa hal yang buat saya berkesan di tahun ini. DALAM HITUNGAN HARI, KALENDER 2017 akan apkir dan harus diganti kalender yang baru. Mungkin akan ada orang yang bilang: wah, tidak terasa ya? Teori relativitas Albert Einstein sekali lagi jadi kenyataan. Pergantian tahun menjadi tidak terasa bagi sebagian orang, tapi belum […]

Hal-Hal Yang Ingin Saya Lakukan di 2017

Sejujurnya saya bukan “a new year person”, artinya tahun baru bagi saya tidak pernah terlalu spesial. Hanya seperti hari biasa yang berganti selepas pukul 00:00 malam. Itu sudah! Tapi agar dianggap cukup gaul, maka saya membuat postingan ini. Isinya bukan resolusi sebenarnya, tapi semacam apa yang hendak saya raih atau saya lakukan di tahun yang […]