Menengok website resmi kota Makassar yang sudah banyak perubahan dan menjadi jauh lebih baik dari website sebelumnya. Jaman sekarang internet sudah jadi bagian dari hidup orang banyak bukan? Bahkan untuk urusan belanjapun sekarang sudah banyak orang yang tidak perlu repot-repot mengangkat pantat dari kursi. Cukup duduk di depan layar monitor, klak-klik sana-sini dan barang yang […]
Sebuah catatan dari acara ulang tahun 10 BaKTI yang sangat menginspirasi dan menyenangkan. “Di Jawa sana, orang Timur selalu disuruh paling depan kalau ada kerusuhan atau kalau ada perkelahian. Orang Timur selalu dituntut untuk paling berani dan paling kuat. Padahal menurut statistik tingkat gizi rendah di Indonesia Timur itu paling tinggi. Kenapa kita yang sudah […]
8
Seorang lelaki dari Gwangju yang tak bisa berbahasa Inggris apalagi bahasa Indonesia datang ke Makassar tiga bulan lalu. Dalam rentang tiga bulan itu dia mencecap banyak hal tentang Makassar yang dicoretkannya di atas kertas. Sin Hyeongman namanya. Seekor katak yang terkurung dalam sebuah tempurung seumur hidupnya mungkin akan menganggap tempatnyalah tempat terbaik dan teraman di […]
5
Anggaplah Anda sedang berada di kota Makassar karena pesawat yang harusnya membawa Anda ke kota lain terpaksa harus berhenti di sini karena satu dan lain hal. Anda terpaksa menghabiskan waktu 24 jam di kota Makassar, kota yang belum pernah Anda datangi sebelumnya. Atau, anggaplah Anda baru saja menyelesaikan pekerjaan di kota lain dan masih punya […]
1
Jalan raya adalah etalase tempat manusia menunjukkan ego mereka. Di suatu hari yang terik saya sedang melintas di atas aspal sepanjang Jl. AP Pettarani. Teriknya matahari serasa membakar kulit meski sudah terbungkus jaket. Seperti biasa, di jam padat Jl. AP Pettarani juga padatnya tidak karuan, benar-benar menguji kesabaran. Di depan saya sebuah mobil SUV berwarna […]
4
Tak ada kota yang sempurna di negeri ini, bahkan Makassarpun yang termasuk satu dari tujuh kota paling nyaman dihuni. Semoga saja prestasi itu tak membuat pemerintah kota (dan warganya) berpuas diri dan lantas lupa untuk terus menjadi lebih baik. Baru-baru ini sebuah berita dirilis oleh berbagai media, isinya tentang 7 kota di Indonesia yang dianggap […]
0
Tentang salah satu ikon kota Makassar yang sekarang ini dikeluhkan banyak orang sebagai tempat yang mulai tidak nyaman bagi pengunjung. Menjelang siang saya membuka applikasi twitter dan dengan segera tertumbuk pada satu topik yang rupanya sedang hangat dibicarakan. Topiknya adalah tentang Pantai Losari Makassar yang katanya makin tidak nyaman buat para pengunjung. Saya tidak tahu […]
10
Sebentar lagi 75 komunitas di Makassar akan berkumpul dan berbagi bersama, berpesta dan membangun jejaring serta merintis mimpi berbuat sesuatu untuk kota ini. Ada 2 hal yang sedang rajin bertumbuh dari kota Makassar dalam satu dasawarsa terakhir. Pertama adalah mall dan kedua adalah komunitas. Hal pertama tidak usahlah diceritakan, lebih baik bercerita tentang hal kedua, […]
0
0