Tag: tantangan

Menantang Diri Sendiri

Ada orang bijak yang berkata : lawan terberat kita adalah diri kita sendiri. Saya setuju dengan kata-kata itu. Terkadang kita memang terlalu berat melawan diri sendiri sehingga sebuah tantangan yang seharusnya mudah justru menjadi sangat sulit ketika lawan pertama atau terakhir yang kita hadapi adalah diri sendiri. Para juara adalah mereka yang berhasil mengalahkan diri […]