Tag: Liverpool

Steven Gerrard; Kisah Saya

TAHUN 1990, SAYA MENGENAL NAMA JOHN BARNES. Gelandang kulit hitam dari tim nasional Inggris. Sebelum Piala Dunia 2018, Piala Dunia 1990 adalah piala dunia terbaik Inggris dalam hal capaian dan penampilan. Tim mereka sangat solid dan berhasil menembus semi final sebelum dihentikan Jerman (Barat) yang kemudian keluar menjadi juara. John Barnes menjadi salah satu pemain pentingnnya selain Paul Gascoigne, David Platt dan Gary Lineker. Belakangan saya tahu kalau John Barnes adalah pemain Liverpool. Tahun 1990 juga jadi tahun pembuka saya menggemari sepakbola.

Episode Final Sang Kapten Catalan

Gerrard dan Puyol, dua kapten yang punya akar kuat di masing-masing tim. Sepertinya mereka akan punya kisah final yang berbeda di ujung musim ini. Steven Gerrard menitikkan air mata di ujung pertandingan melawan Manchester City. Dia berhasil membawa rekan-rekannya memenangkan duel yang bisa disebut sebagai salah satu final Liga Inggris musim ini. Peluang Liverpool makin […]

The Battle Of Britain

Inggris mengklaim diri sebagai tuan rumah sepakbola, pusat sepakbola modern dan tentu saja pemilik liga terbaik di dunia. Dan pertarungan paling panas sepanjang tahun adalah tentu saja sebuah pertarungan klasik antara dua klub penguasa EPL, Manchester United dan Liverpool. Old Trafford, 11 Februari 2012. Begitu peluit akhir dibunyikan, pemain MU tidak bisa menyembunyikan kegembiraannya. Mereka […]