Sepakbola modern memang gila! Nilai uang yang mengalir sudah tidak muat di layar kalkulator. Bukan cuma pendapatan dari sebuah pertandingan, tapi juga harga dari seorang pemain. Musim 1984-1985 Napoli membuat dunia sepakbola Italia geger. Klub di selatan negeri pizza itu bangkit dari status tim proletar yang hanya jadi bulan-bulanan tim borjuis dari sebelah utara. Pemicunya […]
0